Ada beberapa tips yang dapat saya bagikan kepada teman-teman yang belum
melaksanakan kegiatan Pelatihan Aplikasi Teknologi dan Informasi, diantaranya
ialah :
a.
Siapkan kartu pelatihan
serta buku panduan sebelum berangkat ke kampus.
b.
Berangkat tepat
waktu, usahakan datang sebelum kegiatan dimulai
c.
Siapkan terlebih
dahulu kartu pelatihan sebelum kalian memasuki ruangan,karena kartu tersebut
sangat berguna untuk absensi kalian.
d.
Masuk ke dalam
ruangan sesuai dengan yang tertera di kartu pelatihan, jangan sampai kalian
salah masuk ruangan.
e.
Selalu
perhatikan penjelasan dari instruktur, jangan malu bertanya apabila ada
penjelasan yang kurang di pahami, karena kemungkinan sebagian besar penjelasan
tersebut akan di keluarkan pada tugas Evaluasi 1, 2 dan 3 .
f.
Dalam
mengerjakan Evaluasi saya harap kalian belajar dulu materi yang ada di buku
panduan, karena sebagian besar soal Evaluasi berada di dalam nya.
g.
Kerjakanlah
tugas Evaluasi dengan segera, karena setiap tugas Evaluasi memiliki deadline
masing-masing.
Ada beberapa informasi
yang akan saya bagikan kepada
teman-teman, yaitu :
a. Setelah saya mengikuti Pelatihan Aplikasi Teknologi
dan Informasi, saya mulai mengetahui beberpa layanan serta fasilitas yang telah
di berikan oleh Universitas Muhammadiyah Malang dalam penguasaan menggunakan
internet.
b. Saya mengetahui cara membuat blog dan tata cara
memposting blog dengan baik dan benar sesuai dengan UU-ITE.
c. Saya juga lebih banyak mengetaui tentang aplikasi
yang telah di sediakan di dalam internet, seperti :
Gmail,Blogger,Wordpress,Google Drive ,dsb.
d. Setelah mengikuti pelatihan tersebut saya sebagai
mahasiswa merasa diwajibkan untuk aktif dengan segala informasi serta layanan
yang ada di Kampus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar